FINANCE

Cara Menarik Uang di ATM BCA Tanpa Kartu, Praktis!

Lebih aman dan nyaman!

Cara Menarik Uang di ATM BCA Tanpa Kartu, Praktis!ilustrasi menarik uang di atm bca tanpa kartu (unsplash.com/Nick Pampoukidis)
10 August 2023

Cara menarik uang di ATM BCA tanpa kartu sebenarnya cukup mudah. Metode ini sangat membantu untuk menarik uang dengan aman tanpa perlu memasukkan kartu ke ATM.

PT Bank Central Asia atau BCA memberikan keuntungan kepada nasabahnya untuk dapat tarik tunai tanpa perlu menggunakan kartu. Hal ini tentu sangat menguntungkan nasabah dari segi kemudahan, keamanan, dan kenyamanan.

Lantas, bagaimana cara menarik uang di ATM BCA tanpa kartu? Simak langkah-langkahnya berikut ini!

Keuntungan menarik uang di ATM BCA tanpa kartu

ATM
ilustrasi ATM (unsplash.com/Eduardo Soares)

Sebenarnya, layanan ini diberikan BCA guna memberikan kemudahan pada nasabahnya. Berikut beberapa keuntungan yang didapatkan:

1. Mempermudah nasabah yang terlupa membawa kartu/dompet

Hal ini dapat mempermudah para nasabah yang bepergian tanpa membawa kartu/dompet. Dengan begitu, Anda masih tetap bisa mengambil uang di ATM

2. Menghindari modus kejahatan

Selain itu, cara ini juga cukup aman untuk menghindari modus kejahatan yang dilakukan di ATM serta meminimalisir risiko kartu tertelan di ATM.

3. Dapat dimanfaatkan meski kartu rusak/hilang

ATM tarik tunai tanpa kartu juga dapat dimanfaatkan oleh nasabah yang kartunya rusak atau hilang. Anda masih bisa menarik uang selagi menunggu proses pengurusan kartu tersebut.

Cara menarik uang di ATM BCA tanpa kartu

menarik uang di ATM BCA tanpa kartu
ilustrasi menarik uang di ATM BCA tanpa kartu (pexels.com/RDNE Stock project)

Related Topics

    © 2024 Fortune Media IP Limited. All rights reserved. Reproduction in whole or part without written permission is prohibited.