Link Pendaftaran dan Jadwal Seleksi CPNS 2023

Ada 572.496 formasi CPNS pada 2023.

Link Pendaftaran dan Jadwal Seleksi CPNS 2023
Sejumlah petugas pelayan publik non Aparatur Sipil Negara (ASN) mengikuti evaluasi tes Computer Assisted Test (CAT) di Kantor Badan Pendapan Daerah Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa (5/9). ANTARA FOTO/Hasrul Said
Follow Fortune Indonesia untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News

Jakarta, FORTUNE - Pemerintah akan kembali membuka seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2023 dalam waktu dekat. 

Berdasarkan Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) No. 8229/B-KS.04.01/SD/K/2023 perihal Jadwal Pelaksanaan Seleksi CASN 2023, pengumuman seleksi dilakukan oleh setiap instansi pemerintah pada 16-30 September 2023. Sementara untuk pendaftarannya, dimulai pada 17 September hingga 6 Oktober 2023. 

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengimbau masyarakat yang berminat menjadi abdi negara agar menyiapkan diri serta memperhatikan syarat-syaratnya.

Di samping itu, calon pelamar harus aktif mencari informasi pada laman atau media sosial resmi instansi pemerintah. “Seperti tahun-tahun sebelumnya, seluruh syarat dan ketentuan akan diinformasikan secara terbuka,” katanya melalui keterangan resmi.

Pemerintah melalui Kementerian PANRB telah menetapkan 572.496 formasi aparatur sipil negara (ASN) nasional 2023 (data per 1 Agustus 2023). Jumlah tersebut untuk formasi 72 instansi pemerintah pusat sebanyak 78.862 ASN, dan pemerintah daerah 493.634 ASN.

Alokasi formasi CASN untuk pemerintah pusat: 28.903 untuk CPNS dan 49.959 untuk PPPK. Sementara itu, pada pemerintah daerah dialokasikan khusus 296.084 PPPK Guru, 154.724 PPPK Tenaga Kesehatan, dan 42.826 PPPK Teknis. 

Pendaftaran seleksi CASN 2023 dapat dilakukan melalui link https://daftar-sscasn.bkn.go.id/login

Berikut jadwal CASN 2023:

Seleksi PPPK

Related Topics

CPNS 2023CPNSASN

Magazine

SEE MORE>
The Art of M&A
Edisi November 2024
Businessperson of the Year 2024
Edisi Oktober 2024
Turning Headwinds Into Tailwinds
Edisi September 2024
Indonesia's Biggest Companies
Edisi Agustus 2024
Human-AI Collaboration
Edisi Juli 2024
The Local Champions
Edisi Juni 2024
The Big Bet
Edisi Mei 2024
Chronicle of Greatness
Edisi April 2024

Most Popular

Mega Insurance dan MSIG Indonesia Kolaborasi Luncurkan M-Assist
Siapa Pemilik Grab? Perusahaan Jasa Transportasi Terbesar
Harga Saham GoTo Group (GOTO) Hari Ini, 22 November 2024
Booming Chip Dorong Pertumbuhan Ekonomi Singapura
Pimpinan G20 Sepakat Kerja Sama Pajaki Kelompok Super Kaya
Dorong Bisnis, Starbucks Jajaki Kemitraan Strategis di Cina