MARKET

Pengertian Capex dan Opex, Kenali Perbedaanya!

Termasuk biaya pengeluaran perusahaan

Pengertian Capex dan Opex, Kenali Perbedaanya!Ilustrasi mengatur keuangan (pexels/karolina grabowska)
18 December 2024

Fortune Recap

  • Pengertian Capex
  • Capex adalah pengeluaran untuk investasi jangka panjang, seperti aset tetap atau infrastruktur, untuk meningkatkan kinerja perusahaan di masa mendatang.

  • Pengertian Opex
  • Opex adalah biaya operasional harian yang dibayarkan perusahaan untuk menjalankan kegiatan sehari-hari agar bisnis berjalan lancar.

  • Perbedaan Capex dan Opex
  • Perbedaan terletak pada tujuan pengeluaran, frekuensi pembayaran, contoh biaya pengeluaran, pelaporan keuangan, dampak keuangan, dan proses persetujuan.

Follow Fortune Indonesia untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News

Pengertian Capex dan Opex mungkin familier bagi pemilik usaha. Dalam dunia bisnis, kedua istilah tersebut umum digunakan dalam pengelolaan keuangan perusahaan.

Kedua istilah tersebut merujuk pada pengeluaran perusahaan yang harus dilakukan perusahaan. Meskipun begitu, capex dan opex memiliki perbedaan yang signifikan.

Dengan memahami perbedaan antara capex dan opex, pemilik bisnis bisa merancang pengelolaan keuangan yang efektif bagi manajer keuangan. 

Ingin tahu informasi lainnya mengenai dua istilah dalam keuangan tersebut? Berikut pengertian capex dan opex serta perbedaan yang penting diketahui pemilik bisnis.

Pengertian capex

Related Topics

    © 2024 Fortune Media IP Limited. All rights reserved. Reproduction in whole or part without written permission is prohibited.