BUSINESS

Kenali, 8 Jenis Digital Skill yang harus Dikuasi dalam Bisnis

Hal ini penting untuk diketahui oleh pebisnis

Kenali, 8 Jenis Digital Skill yang harus Dikuasi dalam Bisnisilustrasi digital skill (unsplash.com/Carlos Muza)
09 January 2023

Bagi Anda para pelaku usaha harus menguasai delapan jenis digital skill atau keterampilan di bawah ini. Hal ini diperlukan karena sebagian pemasaran dan penjualan produk perlahan beralih secara digital.

Untuk itu, demi kelancaran bisnis Anda, keterampilan digital menjadi unsur yang penting. Bahkan, perekonomian pun saat ini menjadi ekonomi digital.

Selain itu, jenis digital skill juga berikut juga dibutuhkan di masa depan. Apa saja itu? Simak penjelasan lengkapnya pada artikel ini.

Apa itu digital skill?

digital skill
ilustrasi digital skill (unsplash.com/Campaign Creators)

Digital skill adalah keterampilan untuk menggunakan dan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi, membuat, mengevaluasi, serta mengomunikasikan informasi/konten melalui sarana digital. 

Sederhananya, kemampuan digital atau digital skill merupakan keahlian dalam menggunakan media digital, alat-alat komunikasi, dan jaringan untuk membuat informasi. 

Seperti yang diketahui, perkembangan teknologi dan komunikasi terus maju dengan pesat. Tanpa Anda sadari, kegiatan bisnis saat ini menjadi lebih banyak dilakukan secara digital.

Beberapa hal, seperti dari menggunakan media sosial untuk pemasaran, e-commerce, dan lain sebagainya yang bertujuan untuk meningkatkan penjualan adalah beberapa hasil dari perkembangan teknologi di bidang bisnis.

Pentingnya digital skill

digital skill
ilustrasi digital skill (unsplash.com/Campaign Creators)

Related Topics

    © 2024 Fortune Media IP Limited. All rights reserved. Reproduction in whole or part without written permission is prohibited.