FINANCE

Butuh Dana Mendesak, Ini Daftar Pinjaman Online Cepat Cair

Pertimbangan pinjol cepat cair untuk kebutuhan mendesak.

Butuh Dana Mendesak, Ini Daftar Pinjaman Online Cepat CairIlustrasi Pinjol. (ShutterStock/conrado)
13 September 2021

Jakarta, FORTUNE - Pinjaman online (pinjol) menjadi sebuah solusi pendanaan bagi masyarakat di tengah situasi pandemi yang menyulitkan. Melalui aplikasi yang terhubung daring, masyarakat dapat dengan mudah meminjam dana secara instan.

Biasanya, perusahaan penyedia layanan teknologi peminjaman dana (fintech) tidak memerlukan banyak persyaratan. Cukup dengan mengisi data pribadi dan menyertakan Kartu Tanda Penduduk, maka orang yang membutuhkan dana segar dapat menerima pinjaman dana dengan limit kredit tertentu.

Selain kemudahan dan bunga yang rendah, calon peminjam dana biasanya juga mempertimbangkan kecepatan pencairan dana yang dipinjam. Hal ini biasanya dibutuhkan oleh masyarakat yang mengalami permasalahan mendesak dan memerlukan bantuan dana secara cepat.

Hal terpenting untuk diperhatikan adalah memastikan layanan penyedia pinjol legal dan kredibel. Aplikasi pinjol yang terjamin telah terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Terkait pinjol yang dapat langsung mencairkan dana, berikut ini adalah beberapa rekomendasi pinjaman online cepat cair seperti dilansir dari Cermati.

1. Akulaku

AkuLaku.
AkuLaku. (ShutterStock_Postmodern Studio)

Akulaku menawarkan limit pinjaman hingga Rp15 juta dengan tenor terlama 15 bulan. Keunggulan lain dari Akulaku adalah proses pencairan dana sangat cepat, yakni dalam 5 menit saja. Dengan catatan, seluruh dokumen dan persyaratan telah dipenuhi.

Syarat untuk bisa mengajukan pinjaman di Akulaku pun cukup ringan. Peminjam diwajibkan memiliki penghasilan, memberikan data terkait pekerjaan, kontak darurat yang bisa dihubungi, serta foto selfie sambil membawa KTP.

2. TunaiKita

TunaiKita.
TunaiKita. (ShutterStock/Farzand01)

Related Topics

    © 2025 Fortune Media IP Limited. All rights reserved. Reproduction in whole or part without written permission is prohibited.