NEWS

Ini 4 Kuliner Khas Semarang dan Alamat Lengkapnya

Makanan khas Semarang sangat bervariasi.

Ini 4 Kuliner Khas Semarang dan Alamat Lengkapnyailustrasi Semarang (unsplash.com/Denissa Devy)
22 November 2022

Jakarta, FORTUNE - Semarang Jawa Tengah tak hanya dikenal karena tempat wisatanya yang bersejarah dan berkesan. Tetapi, sebagai kota lumpia ini juga menjadi surga bagi para pecinta kuliner. 

Selain tahu gimbal, kamu juga bisa menemukan ragam makanan lezat lainnya. Di Semarang Anda bisa icip-icip mi ayam, soto, bakso legendaris, hingga es puter. 

Nah, kalau kamu berencana main ke Semarang,  berikut rekomendasi kuliner di Semarang beserta alamatnya. Simak di bawah ini, ya! 

Tahu Gimbal Pak H. Edy

Ilustrasi Tahu Gimbal/instagram.com/perjalananbagus

Tahu gimbal memang merupakan salah satu kuliner khas Semarang. Salah satu tahu gimbal yang enak di semarang adalah Tahu Gimbal Pak H. Edy. 

Seporsi tahu gimbal berisi lontong, sayur kol, telur, taoge, tahu, dan udang, lalu disiram saus kacang. Nah, yang spesial dari Tahu Gimbal Pak H. Edy adalah saus kacangnya yang kental dan terasa bawang putihnya. 

Lokasi: Jalan Pandanaran Nomor 2, Mugassari, Kecamatan Semarang Selatan, Kota Semarang. 

Babat Gongso Pak Karmin dan Mie Kopyok Pak Dhuwur

Babat Gongso Pak Karmin/Instagram.com/nisasukarso

Related Topics

    © 2024 Fortune Media IP Limited. All rights reserved. Reproduction in whole or part without written permission is prohibited.