SHARIA

Gandeng 3 Filantropi, Bank Jago Hadirkan Fitur Amal 

Ini 3 pertimbangan masyarakat dalam penyaluran amal.

Gandeng 3 Filantropi, Bank Jago Hadirkan Fitur Amal Peluncuran Fitur Amal Jago Syariah/Dok Bank Jago
06 April 2023

Jakarta,FORTUNE - Sebagai bank berbasis teknologi (tech-based bank), PT Bank Jago Tbk (Bank Jago) melalui unit usaha syariah Jago Syariah, meluncurkan fitur Jago Amal sebagai sarana penyaluran zakat dan sedekah untuk membantu masyarakat meneruskan kebaikan. 

Fitur tersebut hadir dengan dukungan kerja sama dari tiga lembaga filantropi yakni BAZNAS, Dompet Dhuafa, hingga Rumah Zakat 

"Berawal dari riset yang kami lakukan, sebagian besar segmen pasar digital menganggap pentingnya zakat dan sedekah dalam hidup mereka. Maka kami menghadirkan fitur penyaluran zakat dan sedekah bagi nasabah Jago dan Jago Syariah,” kata Head of Sharia Business Bank Jago Waasi B. Sumintardja melalui keterangan resmi yang dikutip di Jakarta, Kamis (6/4). 

Ini 3 pertimbangan masyarakat dalam penyaluran amal

Ilustrasi donasi. Shutterstock/Satya Putra

Related Topics

    © 2024 Fortune Media IP Limited. All rights reserved. Reproduction in whole or part without written permission is prohibited.