SHARIA

Laba BTN Syariah Tumbuh 47,31%, Topang Kenaikan Aset

Aset BTN Syariah capai Rp46,27 triliun.

Laba BTN Syariah Tumbuh 47,31%, Topang Kenaikan AsetBTN Syariah/dok. BTN
21 November 2023

Jakarta, FORTUNE - Kinerja Unit Usaha Syariah milik PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. (BTN Syariah) masih dalam tren positif pada paruh pertama 2023. 

Adapun, dari laporan keuangan Bank BTN menunjukkan laba bersih UUS BTN per Juni 2023 tumbuh 47,31 persen secara year-on-year (yoy). Tercatat, UUS BTN mencatatkan kenaikan laba dari Rp190,90 miliar pada Juni 2022 menjadi Rp281,21 miliar di Juni 2023. 

Pertumbuhan tersebut berada di atas rata-rata kenaikan laba bersih seluruh UUS di Indonesia. Data Statistik Perbankan Syariah Otoritas Jasa Keuangan merekam laba bersih UUS secara nasional tumbuh 10,38 persen (yoy) per Juni 2023. 

Aset BTN Syariah capai Rp46,27 triliun 

Related Topics

    © 2025 Fortune Media IP Limited. All rights reserved. Reproduction in whole or part without written permission is prohibited.