TECH

5 Cara Menemukan Aplikasi tersembunyi di HP Android

Aplikasi tidak muncul pada beranda.

5 Cara Menemukan Aplikasi tersembunyi di HP Androidilustrasi aplikasi tersembunyi di HP Android (unsplash.com/Adrien)
07 June 2023

Terdapat sejumlah cara menemukan aplikasi tersembunyi di HP Android Anda. Aplikasi tersebut memang tak terpajang pada beranda, tapi telah terpasang pada perangkat.

Perlu diketahui, beberapa aplikasi memiliki fitur menyembunyikan app pada ponsel untuk menjaga privasi dan keamanan. Dengan begitu, orang lain tidak akan mengetahui aplikasi tersebut di HP Android Anda.

Akan tetapi, tak jarang pengguna lupa untuk melihat aplikasi yang telah disembunyikan tersebut, sehingga Anda tidak dapat mengaksesnya.

Sebagai catatan, metode ini dilakukan pada HP Xiaomi. Berikut terdapat 5 cara menemukan aplikasi tersembunyi di HP Android. Lakukan hal ini jika Anda kebingungan untuk melihatnya!

1. Melalui aplikasi Files by Google

Files by Google
ilustrasi Files by Google (dok. Google Play)

Cara menemukan aplikasi tersembunyi di HP Android adalah melalui aplikasi Files by Google. Anda dapat mengunduhnya terlebih dahulu di Google Play Store. Simak langkahnya:

  1. Buka aplikasi Files yang telah diunduh sebelumnya
  2. Setelahnya, pilih menu Aplikasi
  3. Akan terlihat sejumlah aplikasi tersembunyi yang terpasang pada perangkat
  4. Cari aplikasi yang ingin diketahui.

Akan tetapi, perlu diperhatikan bahwa pengguna tidak bisa langsung membukanya. Hanya saja, Files dapat membantu Anda untuk menemukan aplikasi apa saja yang ter-instal di ponsel.

2. Melalui gerakan zoom out layar

Handphone
ilustrasi handphone (unsplash.com/nordwood)

Related Topics

    © 2025 Fortune Media IP Limited. All rights reserved. Reproduction in whole or part without written permission is prohibited.